Kotabumi, Dinas Perdagangan bersama Badan Urusan Logistik
Lampung Utara segera menggelar Operasi Pasar. Ini menyikapi kembalinya naiknya
harga beras di pasaran. Dalam operasi pasar,satuan Tugas Pangan Lampura,Dalam
operasi pasar Bulog akan mendistribusikan beras ke pedagang besar yang menjadi
Mitra mereka. Harga jualnya rp8.500 per kilogram." Dan dalam pendistribusian
dari Bulog ke pedagang hingga warga, Satgas pangan akan memantau. Sehingga
tidak ada kecurangan kata Wan Hendri.Dedi(45), pedagang di Pasar Sentral
Kotabumi,mengungkapkan,kenaikan harga sudah berlangsung sebulan, lebih.
Penyebabnya,karena kurangnya pasokan dari distributor serta belum masuk musim
panen." Satu karung 10kg,kami jual Rp 105.000.Biasanya,Rp 95.000. Ini
kualitas paling rendah. Kualitas standar, Rp 110.000 dari sebelumnya Rp
97.000-Rp 100.000. Sementara kualitas pertama,Rp 140.000 dari sebelumnya Rp
125.000.
0 komentar:
Posting Komentar